Konsep FPK

 


KONSEP FPK

HIDUP GUYUB, RUKUN, DAMAI & TENTERAM di tengah masyarakat yg majemuk (plural) dalam kehidupan berbangsa & bernegara. Seseorang dapat dikatakan “MEMBAUR” ketika ia dapat HIDUP BERSAMA dengan tidak MENGABAIKAN PERBEDAAN SUKU, AGAMA, RAS & ANTAR GOLONGAN demi kepentingan bangsa yg lebih besar dan pada saat yg bersamaan juga TIDAK MEGUSIK HAK INDIVIDU termasuk hak-hak beragama & berkeyakinan.

 

PERANAN PENTING FPK

·         FPK harus menjadi WADAH andalan daerah wujud NKRI dengan slogan PELESTARIAN BHINNEKA TUNGGAL IKA;

·         FPK sebagai AGEN PELOPOR penguatan Gerakan Indonesia Bersatu (GNRM);

·         FPK sebagai MEDIATOR HANDAL dalam penanganan masalah diskrimnasi suku, etnis, ras, budaya di masyarakat;

 

PEMBERDAYAAN FPK

Melalui berbagai program kegiatan & kemitraan yang bernuansa wawasan kebangsaan & cinta tanah air semakin diintensifkan & ditingkatkan dengan dukungan anggaran yg bersumber dari APBD;

Posting Komentar

0 Komentar